Resep Bahan Chocolate Chips Cookies
Kue Kering dikenal pertama kali di Prancis. Orang Inggris mereka menyebutnya biscuit (bis=dua; cuit=memasak) artinya kue yang dimasak dua kali supaya renyah, kering, dan tahan lama.
Sedangkan di Amerika orang menyebutnya cookies. Belanda koekje artinya cake kecil. Walaupun namanya berbeda,…